SLAMETAN MERUPAKAN BUDAYA DI INDONESIA YANG DI LAKUKAN SECARA TURUN -TEMURUN
SLAMETAN MERUPAKAN BUDAYA DI INDONESIA YANG DI LAKUKAN SECARA TURUN -TEMURUN SEJAK ZAMAN NENEK MOYANG KITA , BUKAN HANYA DI MASYARAKAT PEDESAAN NAMUN JUGA MASYARAKAT PERKOTAAN , TUJUANNYA ADALAH MEMOHON KESELAMATAN TERHADAP ALLOH SUBHANAHU WATA`ALA ATAS SEGALA SESUATU YANG TELAH ATAU AKAN DI KERJAKAN/DI LAKUKAN.
MACAM-MACAM JENIS SLAMETAN YANG TELAH MEMBUDAYA DI INDONESIA ADALAH:
A. SLAMETAN SETELAH MEMBANGUN RUMAH/BANGUNAN
B. SLAMETAN KEHAMILAN 4 BULAN, 7 BULAN
C. SLAMETAN SETELAH KELAHIRAN BAYI
D. SLAMETAN SETELAH KEMATIAN DARI 1-7 HARI, 100 HARI DAN TAHUNAN/KHAUL
E. SLAMETAN SETELAH MEMBELI KENDARAAN
F. SLAMETAN SETELAH SEMUA ANAK-ANAKNYA BERUMAT TANGGA( BROKOIH) JAWA.
G. SLAMETAN SETELAH ANAKNYA SELESAI MENEMPUH JENJANG PENDIDIKAN TERTENTU
H. SLAMETAN SETELAH ANAKNYA MENIKAH
I. SLAMETAN KHITANAN ( MEMOTONG BAGIAN TUTUP ALAT VITAL LAKI-LAKIJ
J. SLAMETAN SETIAP PERGANTIAN TAHUN BARU HIJRIAH ( TANGGAL 10 BULAN SYURO) ( SYURAN ) JAWA
K. SLAMETAN HARI ULANG TAHUN ANAK ( WEKTONE ) JAWA
L.SLAMETAN MEMULAI PANEN PADI( NYALI ) SUNDA
BENTUK SLAMETAN YAITU MENYAJIKAN BERBAGAI MAKANAN YANG DI BAGIKAN TERHADAP MASYARAKAT SEKITAR SETELAH DI LAKUKAN PEMBACAAN AYAT-AYAT ALQUR`AN DAN DOA-DOA YANG DI PIMPIN OLEH TOKOH AGAMA / KYAI/USTAD
English translate
SLAMETAN IS A CULTURE IN INDONESIA WHICH IS DONE BY LITERALLY SINCE THE WEEK OF THE GROWTH, NOT ONLY IN COMMUNITIES BUT ALSO IN GOVERNMENT INSTITUTIONS, THE GOAL IS TO APPLY SAFETY TO ALLAH SUBHANAH WATA ALWAYS EVERYTHING OR WILL BE DONE / DONE.
TYPES OF SLAMETANS THAT HAVE CULTURED IN INDONESIA ARE:
A. SLAMETAN AFTER BUILDING A HOUSE / BUILDING
B. SLAMETAN PREGNANCY 4 MONTHS, 7 MONTHS
C. SLAMETAN AFTER BABY BIRTH
D. SLAMETAN AFTER DEATH FROM 1-7 DAYS, 100 DAYS AND ANNUALS / KHAUL
E. SLAMETAN AFTER BUYING VEHICLES
F. SLAMETAN AFTER ALL THE CHILDREN ARE LADDERED (BROKOIH) JAVA.
G. SLAMETAN AFTER HIS CHILDREN ENDED CERTAIN CERTAIN EDUCATION
H. SLAMETAN AFTER THE CHILDREN MARRIED
I. SLAMETAN KHITANAN (CUTTING THE PART OF THE CLOSED VITAL EQUIPMENT
J. SLAMETAN EVERY REPLACEMENT OF HIJRIAH NEW YEAR (DATE 10 MONTH SYURO) (SYURAN) JAVA
K. SLAMETAN JAVA YEAR CHILDREN'S DAY
L.SLAMETAN STARTED THE SUNDA PADI PANEL (NYALI)
SLAMETAN FORM THAT PRESENTS VARIOUS FOODS SHARED ON COMMUNITIES AROUND AFTER THE READING OF THE QUR'AN VERSES AND PRAYERS THAT ARE LEADED BY THE RELIGION OF THE RELIGION / KYAI / USTAD
Komentar
Posting Komentar